Sulitnya mendapatkan tempat tinggal di Jakarta
membuat harga properti melambung setiap tahunnya. Akan tetapi, jika beruntung,
bukan tidak mungkin Anda menemukan rumah murah di Jakarta yang memiliki harga
yang rasional. Namun, bagaimana jika ketika ingin membelinya Anda justru
terkendala pada budget yang rupanya kurang memadai? Untuk mengatasi hal
tersebut, Anda dapat menggunakan fasilitas kredit murah yang akan membuat
semuanya lebih mudah.
Sebagai tambahan, semakin lama tenor pinjaman Anda maka akan semakin
besar pula beban bunga yang dibebankan kepada Anda setiap bulannya. Pada
umumnya, tenor waktu yang diberikan pada kredit rumah murah untuk rumah murah
di Jakarta berkisar pada 10 tahun saja.
Namun, kebijakan tersebut tentu dapat
disesuaikan dengan kemampuan Anda untuk membayar cicilan setiap bulannya selama
jangka waktu tertentu. Beberapa bank bahkan berani memberika tenor pinjaman
hingga mencapai 20 tahun.
Penentuan tenor tersebut tentu melihat dari kemampuan
sang debitur untuk mengembalikan uang dalam jangka waktu yang telah ditetapkan.
Karena, tanpa mengamati lebih detail kemampuan sang debitur, besar kemungkinan
kredit macet akan terjadi yang dapat mengganggu kestabilan kinerja bank
tersebut.
Itulah salah satu kemudahan yang bisa Anda
dapatkan ketika menggunakan fasilitas kredit rumah murah untuk mendapatkan
rumah murah di Jakarta. Semoga dapat menjadi referensi bagi Anda yang sedang
mencari rumah murah di Jakarta.
0 thoughts:
Post a Comment